Jumat, 06 Desember 2013

Tari Topeng Bekasi

Tari Topeng adalah salah satu kesenian yang ada di Bekasi, Tarian ini dimainkan seseorang atau kelompok yang diiringi oleh musik topeng. dengan alat musik diantaranya gendang, rebab, gong, kenong tiga dan kecrek. kesenian ini dipertahankan oleh sekolah SMPN 2 Cikarang Barat karena kepedulian guru kesenian SMPN 2 Cikarang Barat terhadap kesenian Tari Topeng Betawi.

Tarian Topeng merupakan kesenian Bekasi yang biasanya dimainkan untuk memeriahkan acara perkawinan, khitanan, dan kaulan. Dalam gelarannya, tari topeng dilengkapi juga drama komedi atau lawak tentang kehidupan masyarakat kecil di Bekasi.
Tarian Topeng diiringi musik yang terdiri dari lima jenis alat musik yaitu kendang, rebab, gong, kenong tiga, dan kecrek. Namun, dewasa ini, iringan musik topeng bertambah dengan alat musik lain seperti salendro, saron, bende, dan terompet, sebagai akibat dari pengaruh budaya Betawi dan Sunda.

tari topeng, bahasa betawi bekasi, betawi tari topeng
Tari Topeng

topeg betawi, tari topeng bekasi, betawi bekasi
Baju Tari Topeng

Tari topeng bekasi, baju tari topeng, seni tari topeng
Tari Topeng SMPN 2 Cikarang Barat

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Suported By| Rahasia Website Pemula | KOPEJE